• Cerdasi
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • SOP Perlindungan Wartawan
Jenius Memberitakan
  • Cace
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Politik
No Result
View All Result
Jenius Memberitakan
  • Berita
  • Cace
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Politik
Jenius Memberitakan
  • Berita
  • Cace
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Politik

Bus Trans Siginjai Kembali Beroperasi Sejak 20 Februari

Editor Al Faruq
28/03/2023
in Berita
A A
PostTweetShareScan

CERDASI.ID,JAMBI – Tranportasi umum milik Pemprov Jambi Trans Siginjai, sudah beroperasi kembali. Masyarakat Provinsi Jambi, sudah bisa kembali menikmati layanan transportasi umum bersubsidi tesebut, sejak akhir Februari lalu. Namun, memang ada kenaikan ongkos Bus Rapid Transit (BRT) setelah beroperasi. Ini merupakan penyesuaian dengan kondisi saat ini.

H.Ismed Wijaya selaku Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Jambi mengatakan, operasional bus Trans Siginjai, sudah kembali normal. Bus ini, sudah mulai melayani masyarakat, dengan rute yang sama seperti sebelumnya.

Baca juga

Polsek Air Hitam Mediasi Penembakan Antar Warga SAD Saat Berburu, Pelaku Serahkan Denda Adat dan Senjata Rakitan, Suasana SAD Kembali Kondusif

Hoaks Serang Nama Baik Kombes Pol Edi Faryadi, Aktivis HMI Jakarta: Ini Upaya Pembunuhan Karakter

Gubernur dan Bupati Bertemu Direksi Pelindo dan Pulau Laut Line

Konsisten Bersih Dari Narkoba, Lapas Muara Tebo Lakukan Tes Urine bagi Petugas dan Warga Binaan

“Sudah mulai operasi lagi, kalau tidak salah tanggal 20 Februari lalu,” katanya.

Dia menyatakan, terkait kenaikan tarif, memang sudah melalui perhitungan yang matang. Dimana, untuk rute terjauh, yakni dari Bandara ke Sengeti, ongkos yang dikenakan adalah Rp 7.500. Tarif ini naik sebesar Rp 1.500, dari yang semula Rp 6.000.
“Kalau rute yang terdekat, yakni dari kawasan perkantoran Provinsi Jambi ke Pijoan, itu kalau tidak salah Rp 6.000,” katanya.

Seperti yang dijelaskan Ismed sebelumnya, Pemprov Jambi memberikan subsidi terhadap masing-masing penumpang Trans Siginjai, sebesar Rp 40 ribuan per orang.

Dia juga menerangkan, bahwa pada 2022 lalu, Dishub harus mengembalikan jatah subsidi penumpang Trans Siginjai sebesar Rp 1 miliar ke kas daerah. Hal ini disebabkan oleh tidak tercapainya target jumlah penumpang Trans Siginjai. Jatah subsidi yang terpakai, hanya Rp 900 juta saja.

“Ini karena sistem operasional tak memenuhi target per hari. Mungkin alasannya karena padatnya angkutan lain di jalan dan sulitnya mencari BBM,” ujarnya.

Pada operasional tahun 2022 lalu, bus Trans Siginjai rata-rata memenuhi empat trip per hari. Terkait dengan belum maksimalnya pelayanan Trans Siginjai, Ismed mengatakan disebabkan oleh faktor ketersediaan armada yang terbatas. Saat ini, ada 10 armada Trans Siginjai, sehingga tidak bisa setiap saat menyambung untuk mengangkut penumpang.

“Kendaraan kami baru 10 dan terbagi ke tiga koridor. Seperti empat rute Bandara-Sengeti, empat armada ke perkantoran (Inspektorat Provinsi) – Pijoan, dan dua unit koridor Bandara – Candi Muarojambi,” akunya.

Namun, dirinya tetap berharap, masyarakat Provinsi Jambi bisa memanfaatkan layanan transportasi umum bersubsidi ini. Dia menyadari, mungkin saja masyarakat tidak sabar menunggu keberangkatan, dengan jarak berangkat cukup jauh antara satu bus dengan bus lainnya.

“Tapi kami tetap mengedukasi, agar masyarakat menggunakan angkutan massal bersubsidi ini,” pungkasnya. (and)

Tags: Bus Trans Siginjai Kembali BeroperasiDinas PerhubunganDishub Provinsi JambiIsmed Wijaya
Previous Post

Al Haris : Safari Ramadhan Wujudkan Silahturahmi Pemerintah dengan Masyarakat

Next Post

Wagub Sani : Ramadhan Ceria Ajang Gali Potensi Anak Muda Jambi

Artikel lainnya

Berita

Polsek Air Hitam Mediasi Penembakan Antar Warga SAD Saat Berburu, Pelaku Serahkan Denda Adat dan Senjata Rakitan, Suasana SAD Kembali Kondusif

Editor Al Faruq
14/07/2025
Berita

Hoaks Serang Nama Baik Kombes Pol Edi Faryadi, Aktivis HMI Jakarta: Ini Upaya Pembunuhan Karakter

Editor Al Faruq
12/07/2025
Berita

Gubernur dan Bupati Bertemu Direksi Pelindo dan Pulau Laut Line

Editor Al Faruq
03/07/2025
Berita

Konsisten Bersih Dari Narkoba, Lapas Muara Tebo Lakukan Tes Urine bagi Petugas dan Warga Binaan

Editor Al Faruq
03/07/2025
Berita

Gubernur Al Haris Apresiasi Kinerja Polda Jambi Menjaga Keamanan Daerah

Editor Al Faruq
01/07/2025
Next Post

Wagub Sani : Ramadhan Ceria Ajang Gali Potensi Anak Muda Jambi

Fadli Sudria Terus Perjuangkan Jalan Renah Pemetik Kerinci, FS : Ini Soal Kemanusiaan Sudah Dianggarkan Rp2 Miliar

Fadli Sudria Perjuangkan Nasib Honorer Provinsi Jambi, Dorong Pengangkatan 5.000-an PPPK Guru

Guru Honorer Unjuk Rasa di DPRD Provinsi Jambi, Segini Jumlah Yang Diminta Jadi Prioritas PPPK Tahun 2023

Gubernur dan Ketua DPRD Kabupaten di Deadline 6 April Usulkan Pj Bupati 3 Daerah, Ini Pejabat Yang Boleh Diusulkan

Discussion about this post

  • Trending
  • Comments
  • Latest

Hoaks Serang Nama Baik Kombes Pol Edi Faryadi, Aktivis HMI Jakarta: Ini Upaya Pembunuhan Karakter

12/07/2025

On Progres, Pemprov Jambi Susun Masterplan Sentusa Tahun Ini

03/05/2024

P3SM Jambi TUK Sultan Selenggarakan Uji Sertifikasi Tenaga Kerja Konstruksi Kerjasama dengan BJKW II Palembang

27/02/2024
Ist

PSI Sebut Buka Peluang Usung Haris-Sani di Pilgub Jambi : Semua Ada Kemungkinan

26/08/2024

Polsek Air Hitam Mediasi Penembakan Antar Warga SAD Saat Berburu, Pelaku Serahkan Denda Adat dan Senjata Rakitan, Suasana SAD Kembali Kondusif

14/07/2025

Grand Opening Hari Ini, Luxetique Beauty Center Berikan Diskon 25 Persen Untuk Seluruh Perawatan

18/03/2023

Keindahan Alam Jangkat dan Akses Jalan Kurang Memadai

10/06/2025

LHKASN Beralih ke Pelaporan SPT Tahunan, Ini Penjelasan Kepala Inspektorat Jambi Agus Herianto

09/02/2024

Gubernur Tandatangani MoU Kerjasama
RSUD Raden Mattaher Jambi dengan 11 RS Vertikal Kemenkes RI

05/02/2024

Tim Satgas Pangan Sampaikan Laporan Hasil Uji Lab Beras Rambe : Tidak Mengandung Plastik

21/06/2025

Polsek Air Hitam Mediasi Penembakan Antar Warga SAD Saat Berburu, Pelaku Serahkan Denda Adat dan Senjata Rakitan, Suasana SAD Kembali Kondusif

14/07/2025

Hoaks Serang Nama Baik Kombes Pol Edi Faryadi, Aktivis HMI Jakarta: Ini Upaya Pembunuhan Karakter

12/07/2025

Gubernur dan Bupati Bertemu Direksi Pelindo dan Pulau Laut Line

03/07/2025

Konsisten Bersih Dari Narkoba, Lapas Muara Tebo Lakukan Tes Urine bagi Petugas dan Warga Binaan

03/07/2025

Gubernur Al Haris Apresiasi Kinerja Polda Jambi Menjaga Keamanan Daerah

01/07/2025

Hari Bhayangkara ke 79, Kapolda Jambi Irjen Pol Krisno H Siregar Terima Penghargaan dari Ketua PWI Kota Jambi

01/07/2025

IPSI Kota Jambi Mengukir Prestasi Gemilang di Kapolres Cup Bungo

01/07/2025

Sambut Kepulangan 428 Jemaah Haji Kloter 14 Provinsi Jambi, Gubernur Al Haris: Mohon Maaf Jika Pelayanan Masih Kurang

26/06/2025

Ribuan Klien BAPAS Serentak Lakukan Aksi Sosial, Wujud Kesiapan Implementasi Pidana Alternatif

26/06/2025

Pembangunan Dapur Sehat Bergizi, Kapolda Jambi: Semoga bisa Tingkatkan SDM yang Berkualitas 

26/06/2025

Beranda | Disclaimer | Kode Etik | Pedoman Media Siber | Redaksi | SOP Perlindungan Wartawan


Sungai Duren RT 008 Kelurahan Sungai Duren Kecamatan Jambi Luar Kota (Jaluko) Kabupaten Muaro Jambi, Jambi. Supported by ARA

No Result
View All Result
  • Berita
  • Cace
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Pemerintahan
  • Politik